Paket Pencegahan Penyakit - Asam Urat, Batu Ginjal

Paket Pencegahan Penyakit - Asam Urat, Batu Ginjal

  4.4 (21)

Rp.475,000 (Harga Normal)

Asam urat atau Batu Ginjal merupakan suatu penyakit yang berawal dari kolesterol tinggi, sehingga menyebabkan asam urat tinggi. Asam urat yang tinggi menyebabkan kalsium oksalat menumpuk dan mengkristal sehingga menghambat saluran ginjal yang sering kita sebut sebagai Batu Ginjal.

Hal ini menyebabkan pinggang dan persendian menjadi sakit dan nyeri.

Sebagin

Sebagin merupakan obat herbal yang memiliki kandungan bahan alami daun keji beling, daun tempuyung, daun kumis kucing, akar alang-alang, dan herba meniran.

Ekstrak Daun Keji Beling
Daun keji beling mengandung senyawa asam hidroksi benzoat atau yang dikenal sebagai metil salisilat yang berfungsi untuk meredakan nyeri otot atau nyeri sendi akibat otot tegang, keseleo, cedera, atau radang sendi.

Ekstrak Daun Tempuyung
Salah satu senyawa gliserol yang terkandung dalam tempuyung adalah galaktogliserol, sedangkan gliserol dikenal sebagai obat untuk mengatasi konstipasi atau volume buang air besar yang relatif sedikit. Jika konstipasi dapat diatasi, maka proses detoksifikasi atau pembuangan zat-zat sisa metabolisme melalui feses akan berjalan lebih maksimal. Salah satu zat sisa metabolisme yang turut dibuang dari tubuh adalah basa purin hasil peluruhan akibat kadarnya berlebih dalam tubuh penderita asam urat.

Ekstrak Daun Kumis Kucing
Daun kumis kucing memiliki kandungan kalium yang cukup tinggi sebagai salah satu jenis elektrolit di dalam tubuh yang berperan untuk mengatur cairan dalam tubuh, menghantarkan sinyal listrik pada saraf, dan mengatur kontraksi otot.

Ekstrak Akar Alang-Alang
Akar alang-alang terbukti mengandung senyawa kumarin yang mana senyawa tersebut memiliki bioaktivitas sebagai antiinflamasi, antialergi, antioksidan, antitrombotik, antivirus, dan antikanker.

Ekstrak Herba Meniran
Asam urat terbentuk dari enzim yang berikatan dengan substratnya, yaitu xanthine oxidase sebagai enzim dan basa purin sebagai substrat. Senyawa lignan yang terkandung dalam meniran dapat menghambat enzim xanthine oxidase agar tidak berikatan dengan substrat berupa (basa purin) sehingga asam urat tidak terbentuk.

Bio Almeira

Bio Almeira merupakan obat herbal yang memiliki kandungan bahan alami daun sirsak.

Ekstrak Daun Sirsak
Daun sirsak mengandung jenis senyawa asetogenin yang mana senyawa tersebut memiliki bioaktivitas sebagai sitotoksik (membunuh racun). Orang dengan malasah kesehatan apapun termasuk asam lambung naik, memerlukan manfaat dari senyawa ini untuk menunjang kesehatan tubuhnya. Sehingga proses penyembuhan pada penyakit inti dapat berlangsung dengan baik karena ditunjang dengan kondisi tubuh yang baik pula.

Ekstrak Daun Kelor
mengandung flavonoid dan alkaloid sehingga dapat memperlambat pembentukan asam urat dalam tubuh. Selain itu, daun kelor juga bisa memberikan manfaat anti inflamasi, mengatasi nyeri, rematik, dan pegal linu.

Primunoga

Primunoga merupakan obat herbal yang memiliki kandungan bahan alami propolis, daun sirsak, kulit buah manggis.

Ekstrak Propolis
Propolis mengandung banyak sekali senyawa subgolongan flavonoid yaitu isoflavone. Kandungan isoflavon yang banyak dan beragam ini mampu mencegah terjadinya reaksi oksidasi dan dapat meningkatkan status antioksidan tubuh. Propolis juga mengandung golongan senyawa saponin yang cukup melimpah yang dibuktikan dengan banyaknya busa sebagai karakteristik senyawa golongan tersebut. Dari segi farmakologi, golongan saponin dapat berperan sebagai antibiotik, antijamur, dan antitumor.

Ekstrak Daun Sirsak
Senyawa kariofilen dalam daun sirsak dapat meredakan nyeri pada saraf dan juga pada penderita artritis (radang sendi). Kandungan senyawa felandrena dalam daun sirsak juga berkhasiat sebagai antiseptik, kurminatif, hepatoprotektor, dan antioksidan.

Ekstrak Kulit Buah Manggis
Salah satu penyebab ekstrak kulit manggis dapat berpotensi sebagai antioksidan adalah karena terdapat kandungan senyawa antosianin didalamnya. Riboflavin adalah nama lain dari vitamin B2 yang juga terkandung dalam kulit manggis dan memiliki peran untuk menjaga kesehatan kulit, saluran pencernaan, otak, sistem saraf, dan pembentukan sel darah.

Ekstrak Daun Kelor
Daun kelor dapat membantu mengurangi peradangan dan rasa sakit beberapa bentuk arthritis karena memiliki efek sinergis


TESTIMONI PRODUK

Membantu menurunkan Asam Urat

Membantu menurunkan Asam Urat

(Romo Ponorogo - Jakarta Selatan)